Senin, 22 Juni 2015

Museum Tsunami Aceh

Museum Tsunami Aceh



Museum Tsunami Aceh adalah suatu bangunan yang ada di Aceh yang dibangun sebagai simbolis terjadinya sunami 2004 silam. Museum ini juga di bangun untuk pendidikan dan juga di gunakan untuk tempat perlindungan jika suatu hari terulang kembali kejadian yang sama seperti pada tahun 2004.



Arsitektur bangunan ini adalah Ridwan Kamil. bangunan ini adalah bangunan yang berlantaikan 4 dan berluaskan 2500 m persegi yang dinding lekukannya di lapisi dengan dinding geometri.



 Jadwal Kunjungan 

Anda bisa mengunjungi Museum ini Setiap hari kecuali hari senin dan pada hari libur nasional.
untuk hari Selasa - Kamis buka jam 09:00 - 16:30 WIB ( 12:00 - 14:00 istirahat )
untuk hari Jumat buka jam 09:00 - 16:30 ( 11:30 - 14:30 istirahat )
untuk hari Sabtu - Minggu buka jam 09:00 - 16:30 WIB ( 12:00 - 14:00 istirahat )

0 komentar:

Posting Komentar